Apple menghadirkan kemampuan layaknya alat bantu dengar di AirPods Pro 2 yang baru diluncurkannya. Dengan begitu, pengguna bisa menyesuaikan suara yang didengarnya sesuai dengan kondisi kesehatan pendengaran masing-masing pengguna (Foto: Apple Newsroom).